5 Gambar Masjid Terindah di dunia

Posted on

GAMBAR MASJID TERINDAH

Secara bahasa Masjid adalah tempat yang dipakai untuk bersujud. Yang maknanya meluas menjadi bangunan khusus yang dijadikan tempat berkumpul dan juga untuk shalat berjamaah.

Masjid adalah bangunan atau rumah  tempat ibadah umat Islam atau Muslim. Yang bentuk bangunannya dirancang khusus dengan berbagai atribut masjid seperti menara yang cukup megah, kubah dan lain-lain. Masjid juga merupakan tempat ibadah bagi umat islam. Dan juga ada beberapa Masjid di dunia yang memiliki Keindahan dan Kemegahan dari segi interior maupun arsitektur bangunan.

Berikut Beberapa Masjid yang Terindah  :

  1. Masjidil Haram

Masjidil Haram adalah masjid yang terletak di Mekah dimana tempat tersebut dijadikan sebagai kiblat bagi seluruh umat Islam di dunia. Masjidil Haram merupakan tanah suci di Kota Mekah. Yang merupakan salah satu tempat ibadah yang paling terkenal di dunia dan masjid yang terbesar di dunia.

Selain itu, Masjidil Haram berbentuk persegi dengan Kabah berada di tengah-tengahnya yang saling melengkapi dan tidak dapat dipisahkan satu sama lain.

Masjidil haram juga memilki sembilan menara yang terbesar dan termegah di dunia. Dan Masjid ini dapat menampung sekitar empat juta orang selama musim haji, ziarah Islam Tahunan dan kegiatan Umat Islam lainnya.

        2. Masjidil – Aqsa 

Masjid Al – Aqsa adalah Masjid yang berada di Yerussalem atau Palestina. Masjid Al- Aqsa biasanya disebut dengan Masjid Maqdis atau Bait Suci. Selain itu, Masjid Al – Aqsa adalah masjid kedua yang dibangun di dunia setelah Masjidil Haram.

Masjid ini memiliki sejarah yaitu dahulu Nabi Muhammad SAW juga melakukan isra’ mi’raj disana.  Masjid Al – Aqsa memiliki 7 lorong yang di kelilingi oleh tiang-tiang melengkung bergaya hypostyle nave. Desain Arsitektur tradisional dengan hiasan modern. Serta memiliki 121 jendela kaca serta Masjid yang berdominasi marmer warna putih sehingga terlihat lebih anggun dan megah.

       3. Masjid Nabawi

Masjid Nabawi juga merupakan bekas rumah Nabi Muhammad yang dia tinggali setelah Hijrah (pindah) ke Madinah dan Masjid Nabawi. Masjid Nabawi adalah masjid yang paling indah dan wajib dikunjungi bagi umat muslim, karena Masjid Nabawi tempat ibadah paling suci setelah Masjidil Haram. Masjid ini juga menjadi tujuan utama untuk para jamaah Haji ataupun Umrah.

       4. Masjid Agung Sheikh Zayed

Masjid ini merupakan masjid yang terbesar dan terindah di dunia.  yang mampu menampung hingga 40 ribu jamaah sekaligus! Masjid di Abu Dhabi ini juga memiliki 82 kubah, Tujuan Masjid ini dibangun adalah untuk menghormati penguasa pertama Uni Emirat Arab (Abu Dhabi).

Masjid Agung Sheikh Zayed yaitu masjid yang terbesar di Uni Emirat Arab (Abu Dhabi). Yang memiliki

  • luas sekitar 420m x 290m
  • memiliki 82 kubah marmer
  • didalam terdapat tujuh lampu gantung yang terbuat dari Kristal Swarovki yang berlapis emas 24 karat.
  • Memilki 4 menara setinggi 115m.

 

     5. Masjid Sultan Ahmet, Turki

Masjid Sultan Ahmet yaitu masjid yang terletak di kota Instanbul dekat tepian laut marmara. Masjid Sultan Ahmet atap – atapnya dipasang 20.000 ubin Iznik bewarna biru yang memantulkan cahaya sehingga pengunjung bisa melihat keindahan pada masjid ini.

 

 

*Untuk informasi mengenai Pemesanan Kubah Masjid serta Konsultasi di Kontraktor Kubah Masjid:

CV.SINAR SURYA ABADI

• Handphone dan Whatsapp: 081235648084/082264308124

• Alamat : Jalan Ki Suryo jati selatan Rt.24 Rw.08 Kedungturi Taman Sidoarjo – Jawa Timur 61257

• Buka Setiap Hari Pukul 08.00 – 17.00

• atau Kunjungi di https://kubahmasjidindo.com/

Dapatkan harga penawaran kubah masjid terbaik dari kami dengan harga termurah serta berkualitas dengan disertai surat jaminan garansi di setiap produknya.

Kami juga bersedia survey kubah masjid di dalam kota, luar kota,maupun luar pulau dengan secara gratis.